Mempercepat Komputer Tanpa Software

Sunday, November 20, 2011 | 0 komentar

Lambatnya komputer bisa disebabkan oleh sekawanan "junk files" atau "file-file sampah". Maka jika komputer kamu terasa lambat, yang harus kamu lakukan adalah membersihkan file sampah secara berkala.

Bagaimana cara mebersihkan file-file sampah tersebut???
Mudah sekali hapus saja file-file tersebut dari foldernya, berikut nama folder yang saya ketahui menyimpan file sisa.
  • C:\Documents and Settings\User\Local Settings\History
  • C:\Documents and Settings\User\Local Settings\Temp
  • C:\Documents and Settings\User\Local Settings\Temporary Internet Files
  • C:\WINDOWS\Prefetch
Jika kamu sudah menemukan folder tersebut, hapus saja semua file yang ada (jika menurut kamu tidak akan digunakan lagi). Folder tersebut sebenarnya disembunyikan oleh atau hidden oleh Windows. Untuk menampilkan file atau folder yang disembunyikan, ikuti langkah berikut:
  • Start - Run - Ketik "explorer" tanpa tanda petik - enter
  • Lihat menu bar, klik Tools - Folder Options
  • Klik tab View
  • Lihat pada kotak Advanced Settings pilih Show hidden files and folders
  • Klik Ok
  • Selesai
Agar kamu lebih cepat menemukan folder berisi file sampah, copas (copy & paste) saja nama folder diatas ke address bar (kolom putih panjang yang sebelah kirinya terdapat kata "Address"). Setelah itu hapus semua file didalamnya.

ADA CARA LAIN YANG LEBIH PRAKTIS, LIHAT DISINI
Lanjutkan Membaca

Mempercepat Loading Firefox

Wednesday, November 9, 2011 | 0 komentar

Jika kamu merasa jengkel dengan koneksi internet yang super, super lelet maksudnya. Pasti terlintas di benak kamu cara mempercepat loading firefox. Berikut cara saya mempercepat loading firefox

Buka halaman konfigurasi firefox dengan cara
  • Buka tab baru - masukkan di address bar "about:config" tanpa tanda petik.
  • Klik "I'll be carefull, I Promise!"
  • Ubah dengan cara doubleklik seperti dibawah ini
    • network.http.pipelining  menjadi True
    • network.http.proxy.pipelining menjadi True
    • network.http.max-connection menjadi 64
    • network.http.max-connection-per-server menjadi 21
    • network.http.pipelining.maxrequest menjadi 30
    • network.dns.disableIPv6 menjadi False
    • browser.cache.disk.enable menjadi False
    • browser.cache.memory.enable menjadi True
    • browser.tabs.animate menjadi False 
    • browser.sessionstore.max_concurrent_tabs menjadi 1
    • content.notify.backoffcount menjadi 5 
    •  javascript.options.jit.chrome menjadi True  
    • javascript.options.jit.content menjadi True 
    • plugin.expose_full_path menjadi True  
    • ui.submenuDelay menjadi 0 
    • security.dialog_enable_delay menjadi 0 
    • browser.download.manager.scanWhenDone menjadi Fals

Tmabahkan Addson
  1. Fasterfox
  2. iMacros for Firefox terbaru
  3. Spees SND

    Update : Seiring dengan perkembangan perangkat lunak, khususnya firefox, kode-kode tersebut diatas sudah diterapkan oleh pengembang sendiri, jadi trik ini mungkin hanya berlaku untuk mozilla versi 4 dan yang lebih lama.

    Lanjutkan Membaca

    Mencegah dan Menghapus Virus Shortcut tanpa Software

    Wednesday, November 2, 2011 | 0 komentar

    Virus Shortcut merupakan virus baru yang sulit diremove dengan antivirus biasa terutama yang "gratisan". Virus tersebut yaitu:
    • Copy of shortcut to (1)
    • Copy of shortcut to (2)
    • Copy of shortcut to (3)
    • Copy of shortcut to (4)
    Sebelum kita dijengkelkan dengan virus empat serangkai ini, walau sebenarnya tidak terlalu berbahaya tapi sangat mengganggu pemandangan bukan?!.

    Nah, maka dari itu saya akan share sebuah trik bagaimana cara mencegah virus tersebut. Berikut langkah-langkahnya.
    Buatlah sebuah shortcut yang diarahkan ke diskdrive D caranya adalah klik kanan di Windows USB Flahdisk kamu. Nah buka dulu flashdisknya lalu klik kanan pada bagian Windowsnya (bukan pada nama flashdisknya).
    • Klik kanan - New - Shortcut - (ketik) D:/ - klik next
    • Masukan namanya, harus sama dengan nama virus tersebut di atas yaitu "Copy of shortcut to (1)" dst.
    • Klik Finish
    • Copy file Shortcut tersebut menjadi empat dengan nomor yang berbeda yaitu 2, 3, dan 4.
    • Setelah lengkap blok keempat file shortcut tersebut lalu;
    • Klik kanan - Properties
    • Setelah Windows properties terbuka silahkan pilih tab general dan centang semuat kotak kecil yang ada dibawah yaitu Read-Only, Hidden, Archive
    • Klik Ok
    • Selesai
    Jika virus tersebut ternyata sudah ada, maka yang harus kamu lakukan adalah
    • Menyimpan dulu semua file shortcut yang kamu buat di mana saja, misalkan di My Document.
    • Blok ke empat file shortcut tersebut
    • Klik kanan - Copy  atau Ctrl+C
    • Hapus Keempat Virus Shortcut di Flashdisk tapi file tersebut jangan masuk ke Resycle Bin, Artinya dihapus secara permanen dengan cara Shift+Delete
    • Setelah itu Paste di Flashdisk kamu dengan Cara Ctrl+V agar lebih cepat, karena proses paste harus kurang dari 1 detik atau virus shortcut muncul lagi mendahului kamu....
    Nah itulah trik yang bisa saya berikan, semoga bermanfaat.
    Lanjutkan Membaca
     
    Back to TOP
    Artikel Terbaru Ridwantask :
    Network : AdsenseCAMP | Eimimo
    Copyright © 2012. RidwanTASK GO BLOG - All Rights Reserved
    Template Modify by Mas Template
    Proudly powered by Blogger